Mereka yang Kamu Anggap Baik Percaya Bahwa Kamu Juga Baik
satumedia.net Pernah ga kamu ketemu sama orang yang susah nolak kalau dimintain tolong? Orang yang selalu ada dimanapun dan kapanpun saat orang lain membutuhkan, menjadi garda terdepan untuk memberikan pertolongan dan tak pernah meminta balasan. Saya berharap suatu hari saya bisa menjadi orang berjiwa besar seperti mereka. Orang yang tulus dan selalu dicari, yang keberadaanya selalu dinanti dan kepergiannya adalah hal yang paling di benci. Rasulullah pernah bersabda "Sebaik-baik manusia adalah dia yang bisa memberikan manfaat untuk orang lain" sebagai manusia sudahkah kita memberkan manfaat untuk orang lain, atau selama ini kita adalah orang yang menyusahkan kehidupan orang lain. sebuah pepatah menyatakan "jika kamu tidak mampu meringankan beban di pundak orang lain, setidaknya jadilah orang yang tidak menambah beban di pundak orang lain" kadang suka mikir sudahkan saya selama ini memberikan manfaat atau malah menyusahkan? dan semoga Alla...